UJI KOMPETENSI#1Dasar-2 DG NIRMANA
  • 1. 1. Warna yang bisa mengatur kadar gelap dan terang dalam desain adalah warna ...
A) c. Hitam dan putih
B) a. Abu muda dan tua
C) b. Abu-abu dan putih
D) e. Abu-abu dan hitam
E) d. Putih dan abu-abu
  • 2. 2. Tidak hanya hanya memiliki satuan panjang dan lebar, tetapi juga memiliki kedalaman fisik yang menyebabkan banyak pandangan, tampak, dan arah yang harus dipertimbangkan secara simultan
A) a.nirwana
B) e.dwimatra
C) A)c.bentuk
D) d.dunia maya
E) b.trimatra
  • 3. 3. Dinamis diekspresikan dengan sebuah bentuk titik?
A) B. Berbentuk Segitiga
B) A. Berbentuk Segiempat
C) D. Berbentuk Segidelapan
D) E. Berbentuk Bintang, Daimen dan Oval
E) C. Berbentuk Lingkaran
  • 4. 4. Pencampuran warna 2 warna atau lebih dengan transisi antara keduanya disebut...
A) e.Gradasi
B) c.Kontras
C) a.Saturasi
D) b.Luminasi
E) d.intensity
  • 5. 5. mengkombinasikan kan warna hanya dengan dua warna yaitu hitam dan putih alias tidak berwarna disebut...
A) b. Monochrome
B) a. Akromatik ​
C) e. Semua salah
D) d. Semua benar
E) c. Komplementer ​
  • 6. 6. Suatu objek atau benda berwarna hitam akan…
A) C. Menyerap semua warna “Pelangi”
B) A. Memantulkan semua warna pelangi yang diterimanya
C) B. Memantulkan warna merah dan menyerap warna lainnya
D) D. Menyerap warna Hijau dan warna Merah
E) E. Memantulkan warna Merah
  • 7. 7.Keriangan, keceriaan alami dan lemah gemulai diasosiasikan dalam emosional garis?
A) C. Water Fall
B) B. Concentricars
C) A. Rhytmic Curve
D) D. Pyramide
E) E. Conflicting Diagonal
  • 8. 8. Gambar diatas merupakan penerapan dari prinsip ....
A) e.Kesatuan (Unity)
B) d.Incorrect Irama (Rhythm)
C) c.Dominasi (Domination)
D) b.Proporsi (Proportion)
E) a.Keseimbangan (Balance)
  • 9. 9.  Desain grafis adalah suatu seni komunikatif yang berhubungan dengan industry, seni dan proses dalam menghasilkan gambaran visual pada segala permukaan, pengertian desain grafis diatas menurut ​
A) C.Michael Kroeger
B) B.Danton Sihombing
C) E.Blanchard
D) D.Warren
E) A. Jessica Helfand
  • 10. 10. Intensity, Hue, Value didasarkan menurut teori?
A) C. Prang & Munsell System
B) A. Munsell System
C) E. Rumusan Warna Bintang
D) B. Prang System
E) D. Standart System
  • 11. 11. Menurut kejadiannya Warna Additive adalah warna yang berasal dari cahaya disebut?
A) D. Tersier
B) E. Sekunder
C) B. Spectrum
D) C. Pigmen
E) A. Warna Substractive
  • 12. 12. Terurai sebagai warna Pelangi ( merah, jingga, kuning, hijau, nila, dan ungu ) jenis warna yang demikian disebut?
A) D. Warna Tersier
B) C. Warna Sekunder
C) B. Warna Primer
D) A. Warna “Pigmen”
E) E. Warna Quarter
  • 13. 13. Pengertian Rhytmic Horizontal dalam Asosiasi Emosional Garis?
A) A. Stabil, megah, aktif dan kokoh
B) C. Malas, ketenangan yang menyenangkan dan keasyikan
C) B. Tenang, kalem, positif dan mati
D) E. Gerak dan dinamis
E) D. Bergairah dan semangat
  • 14. 14. Sifat atau kondisi emosional pembuat garis…
A) C. Kaku
B) E. Kecil
C) D. Marah, tenang, terburu-buru, dan santai
D) B. Lentur
E) A. Besar
  • 15. 15. Gambar diatas merupakan penerapan dari prinsip ....
A) c.Irama (Rhythm)
B) b.Kesederhanaan
C) e.Irama (Rhythm)
D) d.Emphasis (Point of interest)
E) a.Ruang kosong (White space)
  • 16. 16. Siena Sephia termasuk warna?
A) A. Warna Tersier
B) C. Warna Sekunder
C) B. Warna Quarter
D) E. Warna Cahaya
E) D. Warna Primer
  • 17. 17. Garis mempunyai irama…
A) B. Tipis, tebal, panjang, pendek, melengkung
B) C. Marah, takut, lemeh dan kuat
C) E. Besar, kecil, kaku dan lentur
D) A. Gemulai, kaku, tajam
E) D. Halus dan kasar
  • 18. 18. Yang bukan termasuk warna Quarter?
A) D. Siena Bakar
B) A. Coklat Jingga
C) B. Coklat Hijau
D) E. Jawaban A, B, C dan D salah
E) C. Coklat Ungu
  • 19. 19. Proportion ( perbandingan, keserasian ) termasuk…
A) E. Struktur elemen perancangan
B) A. Unsur-unsur dasar perancangan
C) D. Perspektif bentuk
D) C. Prinsip-prinsip dasar perancangan
E) B. Tujuan perancangan
  • 20. 20. Apakah Fungsi warna dalam desain...
A) e. Semua benar
B) d. Pembeda
C) c. Keindahan
D) a. Memberikan suasana
E) b. Psikologi
  • 21. 21. HUE menurut teori Prang System menunjukkan…
A) C. Cerah-suramnya warna
B) E. Harmonisasi warna
C) B. Panas-dinginnya warna
D) A. Terang-gelapnya warna
E) D. Tebal-tipisnya warna
  • 22. 22. Kubah, megah, gumpalan awan dalam emosional garis diasosiasikan?
A) E. Garis Melengkung “S”
B) A. Garis Diagonal
C) D. Garis horizontal
D) C. Garis vertikal
E) B. Garis lengkung mengapung
  • 23. 23. Warna dapat mempengaruhi mata…
A) E. Akan dapat membuat komposisi yang tepat
B) A. Akan sangat sulit membedakan jenis benda
C) C. Membangun emosional seseorang
D) D. Dari aspek warna suatu objek akan sangat mudah dibedakan dari objek lainnya
E) B. Akan membuat tata warna yang sangat komplek
  • 24. 24. Garis benda adalah
A) D. Garis yang membentuk benda
B) C. Garis yang terdapat pada macam-macam benda
C) E. Garis tegak lurus dan diagonal
D) A. Garis yang menyerupai benda
E) B. Garis yang berasal dari benda
  • 25. 25. Dilihat dari aspek Garis dikenal adanya beberapa jenis garis, diantaranya?
A) A. Garis semu
B) D. Garis ruang
C) B. Garis lurus, lengkung, patah
D) E. Garis nyata
E) C. Garis benda
  • 26. 26.Brosur, pamflet, surat kabar, kartu kredit, tagihan listrik merupakan wujud dari desain grafis yang mempunyai tujuan ....
A) e.Menerapkan unsur dasar desain dalam media cetak ataupun elektronik sebagai pemuasan customer
B) d.Penerapan unsur dasar desain supaya memikat dan menarik customer
C) c.Sebagai media informasi yang harus diketahui oleh para customer yang menggunakan jasa desain
D) a.Berkomunikasi dengan menyampaikan identitas dan pesan dari satu pihak ke pihak lainnya
E) b.Sebagai saran tagihan yang harus dibayarkan kepada pelanggan
  • 27. 27. Nirmana berasal dari 2 kata yang mempunyai arti ...
A) d.nir = grafis, mana = desain
B) c.nir = bentuk, mana = tidak
C) b.nir = desain, mana = grafis
D) e.nir = sketsa, mana = grafis
E) a.nir = tidak, mana = bentuk
  • 28. 28.Yang tidak termasuk unsur dasar bentuk dua dimensi....
A) a.bola
B) b.balok
C) c.mangkok
D) e.prisma
E) d.lingkaran
  • 29. 29.Nirmana memiliki elemen elemen dasar yang menjadi satu kesatuan yang harmonis yaitu....
A) b.Titik, Garis, Warna, Tekstur, Bidang, Gelap Terang
B) e.Titik, Garis, Warna, Tekstur, Bidang, Bentuk, Gelap Terang
C) d.Gelap Terang, Garis, Warna, Tekstur, Bidang, Bentuk
D) c.Titik, Garis, Gealp Terang, Tekstur, Bidang, Bentuk
E) a.Titik, Garis, Warna, Tekstur, Bidang, Bentuk
  • 30. 30.merupakan salah satu prinsip dasar nirmana yaitu....
A) e.Irama
B) b.Proporsi
C) a.Kerapian
D) c.Unity
E) d.Keseimbangan
Students who took this test also took :

Created with That Quiz — where a math practice test is always one click away.